Ternyata, limbah yang ada disekitar kita tidak hanya dimanfaatkan oleh kalangan pemulung saja. Tapi juga mendapat perhatian serius dari kalangan bisnis. Bahkan mampu menyulap limbah sampah rumah tangga menjadi barang yang memiliki nilai jual tinggi.

Cola 30 - Plastic Bottle Ceiling Light ( $758.16 USD )

Cola 30 – Plastic Bottle Ceiling Light ( $758.16 USD )

Dibuat dari 30 botol bekas Coca Cola ukuran 1,25 L

Beberapa hari yang lalu, saya menjumpai barang hasil daur ulang dipajang disalah satu toko online terkemuka. Dan harganya pun tak tanggung-tanggung, mencapai $758,16 USD coba anda konversi ke nilai rupiah sekitar Rp. 7,58 juta dari barang hasil daur ulang. Tertarik?

Masih tidak percaya?! Sekarang coba anda kunjungi salah satu toko online terkemuka, Etsy.com. Berikut screenshot tampilan produk. (nb: produk yang sudah dijual tidak akan tampil lagi di halaman Etsy.com, jadi saya ambilkan screenshotnya).

Lampu Cantik di Etsy.com, Harga Premium
Etsy.com

Produk-produk lampu cantik dari limbah botol :

Cola 10 - Plastic Bottle Lampshade ($301.72 USD)
Cola 10 – Plastic Bottle Lampshade ($301.72 USD)

Dibuat dari 10 botol bekas Coca Cola

Daisy 24 (large) - Plastic Bottle Ceiling lampshade ($410.03 USD)
Daisy 24 (large) – Plastic Bottle Ceiling lampshade ($410.03 USD)

Dibuat dari botol bekas air minum ukuran 2L

Anda tertarik untuk memcoba dan masih butuh ide yang bisa menginspirasi anda, silakan ke websitenya Etsy.com (Sarah Tunner)

Catatan : Disini saya tidak jualan atau affilasi dengan situs Etsy.com.

Tagged in:

, ,